Bulan: Agustus 2024
Doktor Najam Kadis Kominfotik NTB: Talkshow dan Podcast Bintang Perdana, Simbol PPID Utama dan Sarana Mencerdaskan Warga NTB
Mataram – Kepala Dinas Komunikasi, Informatika, dan Statistik (Diskominfotik) NTB, Dr. Najamuddin Amy, S.Sos, resmi meluncurkan Podcast Bintang sebagai ikon baru Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) Utama NTB. Program…
Digitalisasi Layanan Dorong Peningkatan Indeks SPBE NTB
Dalam rangkaian kegiatan Rapat Koordinasi Reviu Manajemen SPBE dan Registrasi Layanan SPBE, Kepala Bappenda NTB, Hj. Eva Dewiyani, SP, memaparkan berbagai upaya digitalisasi layanan yang telah dilakukan oleh Bappenda. Langkah-langkah…
NTB Tetap Bangga Pada Lalu Muhammad Zohri Meski Telah Gugur di Olimpiade Paris 2024
LIPUTAN LOMBOK – Pemerintah Provinsi NTB dan masyarakat secara umum menyampaikan terima kasih atas usaha keras yang dilakukan oleh atlet Lalu Muhammad Zohri di Olimpiade Paris 2024. Meskipun ia belum…
Habib Fadli: Pernyataan tentang Dukungan Yatofa untuk Iqbal-Dinda Adalah Berita Palsu
LIPUTAN LOMBOK – Relawan Semeton Zul-Uhel dengan tegas membantah kabar yang mengklaim bahwa Yatofa Bodak mendukung pasangan Lalu Muhammad Iqbal dan Indah Dhamayanti Putri (Iqbal-Dinda) dalam Pilgub NTB 2024. Sekretaris…
Ekonomi NTB Tumbuh Pesat, Sekda: Harus Dipertahankan
Mataram – Perekonomian Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) mencatatkan pertumbuhan signifikan pada Triwulan II tahun 2024. Berdasarkan data yang dirilis Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi NTB, pertumbuhan ekonomi daerah ini…
Gubernur NTB Tawarkan Insentif Pajak Kendaraan, Hadiah Umrah, dan Motor – Hj. Eva: Jangan Lewatkan!
Mataram – Kabar baik bagi masyarakat Nusa Tenggara Barat (NTB), Pemerintah Provinsi NTB resmi memberlakukan insentif pajak kendaraan bermotor (PKB) mulai 1 Agustus hingga 30 September 2024. Insentif ini mencakup…
Meskipun Survei Menunjukkan Positif, Bang Zul Mengingatkan Kader PKS Untuk Tetap Waspada
Lombok – Meskipun survei dari berbagai lembaga menunjukkan bahwa pasangan Dr. H. Zulkieflimansyah – H. M. Suhaili FT (Zul-Uhel) selalu berada di posisi teratas dengan elektabilitas tinggi, Bang Zulkiflimansyah mengingatkan…
Survei ISS Pilgub NTB 2024: Zul-Uhel Memimpin dengan 29,7%, diikuti Rohmi-Firin 19,9%, Gita-Sukiman 16,3%, dan Iqbal-Dinda 12,2%
Lombok – Direktur Eksekutif Indo Survey dan Strategy, Karyono Wibowo, memaparkan hasil survei terbaru mengenai simulasi empat pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur NTB 2024. Berdasarkan data yang dirilis, pasangan…
Pj Gubernur NTB Panen Udang Vaname di Lobar dan Berikan Hadiah Umrah
Lombok Barat – Penjabat (Pj) Gubernur Nusa Tenggara Barat (NTB), Hassanudin, menghadiri panen Udang Vaname hasil budidaya siswa SMKN 1 Lembar dalam rangkaian acara Rapat Koordinasi Kepala Sekolah SMA/SMK dan…
Pj Gubernur NTB Ikut Deklarasi Antikekerasan Anak di SMKN 1 Lembar
Lombok Barat – Penjabat (Pj) Gubernur NTB, Hassanudin, menghadiri acara Deklarasi Antikekerasan terhadap Anak di SMKN 1 Lembar, Lombok Barat, pada 3 Juli 2024. Acara ini melibatkan siswa kelas XI…